Satlantas Polres Subang Sampaikan Himbauan Kamseltibcarlantas dalam rangka Ops Keselamatamn Lodaya 2024

    Satlantas Polres Subang Sampaikan Himbauan Kamseltibcarlantas dalam rangka Ops Keselamatamn Lodaya 2024
    IPTU GEETA memberiksan Himbauan lalu Lintas

    SUBANG | JAWA BARAT| Hari kedua pelaksanaan Operasi Kesaelamatan Lodaya 2024, jajaran Sat Lantas polres Subang sampaikan himbauan kamseltibcarlantas dbeberapa perempatan lampu Merah di Subang Kota, Senin (05/02/2024).

    Oprasi tersebut di pimpin langsung Kasat Lantas Polres Subang, AKP Undang Syarif Hidayat, yang didampingi langsung Kanit Regident Polres Subang, IPTU Geeta, serta jajaran sat lantas Polres Subang lainnya.

    Kapolres Subang, AKBP Ariek Indra Sentanu melalui Kasat Lantas Polres Subang, AKP Undang Syarif Hidayat mengataka bahwa, Operasi Keselamatan hari ini pihaknya menyampaikan beberapa himbauan terhadap pengendara, dan juga sekaligus menempelkan sticker di beberapa kendaraan, termasuk di Angkutan Perkotaan (Angkot).

    “Kami lakukan secara humanis terhadap pengendara, dan kami juga membawa himbauan kamseltibcarlantsa juga beberapa pamplet agar terbaca oleh para pengendara, ” ujarnya.

    Sementara itu, dalam pelaksanaan Operasi Keselamatan Lodaya 2024 tersebut, Sat Lantas Polres Subang berharap masyarakat mematuhi peraturan lalu lintas.

    Adapun sasaran operasi keselamatan tersebut diantaranya, Berkendara menggunakan ponsel, Pengendara di bawah umur, Berkendara sepeda motor membonceng lebih dari satu penumpang, Pengendara motor tidak menggunakan helm, Pengemudi mobil tidak menggunakan sabuk pengaman, Berkendara dalam pengaruh alkohol.
    Melawan arus lalu lintas, Berkendara melebihi batas kecepatan, Penggunaan knalpot tidak sesuai standar, Kendaraan yang melebihi batas muatan, Penggunaan strobo yang tidak sesuai peruntukkan dan menggunakan plat khusus palsu.

    divisi humas polri humas polda jabar
    Subang.

    Subang.

    Artikel Sebelumnya

    SPESIALIS PENCURI TIANG VIBER OPTIK WIFI...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Subang Terima Kunjungan Polisi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba Di Beirut Lebanon
    Kontingen Garuda Satgas BGC 39 F Monusco Berikan Bantuan Dana Untuk Masjid Said Di Kanyasi Village, Kongo
    Wakapuspen TNI Buka Rapat Anggota Tahunan Koperasi Citra Dana Yasa
    Kababinkum TNI Membuka Acara Annual Meeting Cooperation TNI-ICRC Tahun 2025
    Personil Polsek Jalan cagak Bantu Evakuasi Pohon Tumbang di Kp. Jabong Desa Curug rendeng
    CEGAH AKSI TAWURAN, PERSONIL POLSEK KALIJATI LAKSANAKAN PATROLI PERKEBUNAN KARET DAWUAN DAN ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS LAINNYA
    Demi kelancaran Pengamanan Pelaksanaan Pemilu 2024, Kapolres Subang Laksanakan Apel Gelar pengecekan Personel Pam TPS
    TIM SABER PUNGLI KABUPATEN SUBANG AWASI PUNGUTAN LIAR, KETUA SATGAS: JANGAN TAKUT MELAPOR!
    Cepat Tanggap..!! Kapolsek Sagalagerang Lakukan Evakuasi Bencana Longsor di Jalur Alternatif Sagalaherang - Subang
    SPESIALIS PENCURI TIANG VIBER OPTIK WIFI DI TANGKAP UNIT RESKRIM POLSEK PATOKBEUSI POLRES SUBANG
    CEGAH AKSI TAWURAN, PERSONIL POLSEK KALIJATI LAKSANAKAN PATROLI PERKEBUNAN KARET DAWUAN DAN ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS LAINNYA
    Bulan Suci Ramadhan, Polres Subang Ringkus 2 Pengedar  Narkoba dan 30 Paket Sabu Siap Edar
    Demi kelancaran Pengamanan Pelaksanaan Pemilu 2024, Kapolres Subang Laksanakan Apel Gelar pengecekan Personel Pam TPS
    Satuan Reserse Narkoba (Satreskoba) Polres Subang, Polda Jawa Barat meringkus tiga pengedar narkoba di wilayah Kabupaten Subang. 
    Bentuk kepedulian terhadap masyarkat atau pengguna jalan, jajaran Polsek Purwadadi bagi-bagi takjil di buln penuh berkah.
    H-7 Idul Fitri, Kapolres Subang Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lodaya 2024
    Apresiasi DPD TMP Jawa Barat Terhadap Kampung Bebas Narkoba di Desa Ciater
    Polsek Sagalaherang Polres Subang Berbagi Takjil
    Mahasiswa Poltekkes Tasimalaya Sambangi Kampung Bebas Narkoba di Destana Desa Ciater, Subang: Upaya Perangi Narkoba

    Ikuti Kami